Dompet Kulit Bordir Batik Dan Peta Indonesia Diminati Wisatawan Asing
Dompet Kulit Bordir Batik Dan Peta Indonesia Diminati Wisatawan Asing
Momen Asian Games 2018 di kota Palembang , dimanfaatkan sejumlah pelaku UMKM , untuk mengenalkan produk unggulannya . Salah satunya , kerajinan kulit asal surabaya ini , yang menjual beragam produk berbahan kulit . Seperti dompet dengan bordir batik hingga peta Indonesia .
Komentar Facebook