Istighosah Akbar Di HUT OKU Timur Ke-15

Istighosah Akbar Di HUT OKU Timur Ke-15

Dalam rangka memperingati HUT Kabupaten OKU Timur yang ke-15 Pemerintah Kabupaten  OKU Timur menggelar Istighosah Akbar yang bertempat di Balai Rakyat Pemkab OKU Timur. Dengan mengusung tema “Kita Bangun OKU Timur Dengan Kerja Keras, Kerja Cerdas Dan Kerja Ikhlas Menuju OKU Timur Aman, Nyaman Dan Sejahtera”.

Kegiatan Istighosah Akbar ini dihadiri Bupati OKU Timur Kholid Mawardi dan Wakil Bupati OKU Timur Fery Antoni, serta Sekda dan seluruh Asisten Staf Ahli Kepala OPD dan Camat yang ada di Kabupaten OKU Timur yang dilaksanakan di Balai Rakyat Pemkab OKU Timur.

Menurut Bupati OKU Timur saat sambutannya mengatakan, dengan kegiatan Istighosah Akbar ini diharapkan semoga menjadi semangat kedepan dalam membangun Bumi Sebiduk Sehaluan.

Istiqhosah ini adalah sebagai ungkapan rasa syukur kepada  Tuhan Yang Maha Esa atas nikmat yang telah diberikan kepada masyarakat OKU Timur, sekaligus memohon ampunan dan petunjuk dalam pembangunan, karena dalam membangun pasti selalu ada yang kurang, baik itu kepada masyarakat maupun kepada sang pencipta.

minyak apun ganapathi

Komentar Facebook

You might also like

Loading...