Kebun Cabai Gagal Panen Akibat Terserang Hama Antraknosa

Kebun Cabai Gagal Panen Akibat Terserang Hama Antraknosa

Para petani cabai yang berada di Desa Muara Gelumpai Kecamatan Muara Payang Kabupaten Lahat terpaksa gigit jari. Hal ini lantaran puluhan hektar tanaman cabai yang mereka tanam mengalami gagal panen dan mengakibatkan kerugian hingga puluhan juta rupiah.

Tanaman cabai yang ditanam para petani ini terserang Hama Antraknosa yang mengakibatkan buah cabai yang akan dipanen membusuk dan pohonnya menjadi mati. Selain itu kondisi cuaca yang tak menentu diduga menjadi penyebab tanaman cabai ini tidak kebal terhadap hama, meskipun sudah diberi pestisida.

Salah seorang petani cabai Desa Muara Gelumpai, Wisman mengatakan, kejadian gagal panen ini merupakan yang pertama dialaminya. Selama ini diriya belum pernah mengalami gagal panen seperti ini.

minyak apun ganapathi

Komentar Facebook

You might also like

Loading...