Wawako Palembang Minta Masyarakat Ikut Memantau Program Kotaku

Wawako Palembang Minta Masyarakat Ikut Memantau Program Kotaku

Guna menyamakan persepsi pembangunan untuk pembangunan kota tanpa kumuh Wakil Walikota Palembang Fitrianti membuka kegiatan pelatihan cluster lurah program kota tanpa kumuh kotaku bertempat Ruang Rapat Parameswara Pemerintah Kota Palembang.

Dalam kesempatan ini Wakil Walikota Palembang Fitrianti Agustinda mengajak semua pihak yang ikut terlibat dalam program ini agar dapat bekerja dengan jujur profesional sesuai dengan porsinya masing-masing mengingat program kotaku ini merupakan program andalan Pemerintah Kota Palembang untuk mengurangi kemiskinan.

Dirinya menghimbau kepada masyarakat untuk aktif memantau program ini karena banyak temuan di lapangan adanya oknum yang mengambil keuntungan dalam kegiatan pembangunan kota tanpa kumuh.

minyak apun ganapathi

Komentar Facebook

You might also like

Loading...