DPPKB Dan Dinas Pendidikan Palembang MoU Wawasan Kependudukan

DPPKB Dan Dinas Pendidikan Palembang MoU Wawasan Kependudukan

Pemerintah Kota Palembang melalui Dinas Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana Kota Palembang menggelar workshop program kemitraan sekolah siaga kependudukan bagi para guru SMP Negeri dan Swasta Kota Palembang tahun 2019 bertempat di Grand Atyasa Convention Center.

Kepala Dinas Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana Kota Palembang Edwin Effendi mengatakan, kegiatan workshop ini merupakan bentuk kerjasama DPPKB Palembang dan Dinas Pendidikan Kota Palembang yang dianggap perlu untuk menyampaikan informasi pendidikan tentang kependudukan melalui para guru kepada siswa terkait wawasan kependudukan agar sejak dini siswa dapat paham tata cara pengendalian penduduk.

DPPKB akan melakukan MoU dengan Dinas Pendidikan Kota Palembang untuk penerapan pendidikan kependudukan ini. Materi kependudukan akan disampaikan para guru sekolah lewat ekstrakurikuler ataupun dengan cara disampainkan di sela mata pelajaran tertentu, agar tidak menyita banyak waktu pelajaran lainnya di sekolah.

minyak apun ganapathi

Komentar Facebook

You might also like

Loading...