Tingkatkan Harapan Hidup Penderita HIV Dengan Pengobatan ARV

Tingkatkan Harapan Hidup Penderita HIV Dengan Pengobatan ARV

Hari Aids Sedunia jatuh pada 1 Desember, terkait penyakit ini obat atau terapi untuk menyembuhkan HIV atau penyakit aids belum ada sampai saat ini, namun penyakit HIV dapat dikendalikan dengan mengkonsumsi Antiretroviral atau dikenal dengan ARV.

Cara kerja ARV adalah menekan serta mengganggu proses replikasi virus dalam tubuh, maka proses terjadinya aids dapat diperlambat dan angka kesakitan dan kematian akibat aids dapat dikurangi, hal tersebut diungkapkan dr. Namira selaku Dokter Klinik Laboratorium Kimia Farma Palembang.

Dirinya mengungkapkan, terapi ARV tidak serta merta dapat membunuh virus. Sebaliknya obat ini menargetkan dan memblokir beberbagai tahapan siklus hidup virus. ARV adalah obat yang harus terus menerus dikonsumsi pasien HIV, dosis yang tidak konsisten dapat mengarah pada pengembangan resistansi obat dan akhirnya kegagalan pengobatan.

minyak apun ganapathi

Komentar Facebook

You might also like

Loading...