WNA Terindikasi Virus Corona Di Bandara Akan Langsung Dipulangkan

WNA Terindikasi Virus Corona Di Bandara Akan Langsung Dipulangkan

Guna mencegah masuknya Virus Corona di wilayah Sumsel, Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Sumsel Ayub Suratman mengatakan bahwa pihaknya telah bekerjasama dengan Dinkes Sumsel dan Bandara SMB II untuk memantau Warga Negara Asing yang masuk melalui pintu Bandara SMB II.

Pemantauan Warga Negara Asing yang datang dari negara lain yang terindikasi Virus Corona akan segera ditindaklanjuti dengan memulangkannya kembali ke negara asalnya.

Sebelumnya pihak Bandara SMB II juga telah memasang detektor pengukur suhu tubuh di setiap titik pintu kedatangan dan keberangkatan sebagai antisipasi dini pencegahan Virus Corona.

minyak apun ganapathi

Komentar Facebook

You might also like

Loading...