Kejar Tahap Vaksinasi Ke 2 90% Baru Lakukan Vaksinasi Booster

Menteri kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin mengatakan vaksin booster akan dimulai tanggal 12 Januari 2022 sesuai dengan arahan presiden Joko Widodo. Program vaksin booster ini akan dilakukan secara gratis untuk masyarakat Indonesia, sasaran vaksinasi booster ditujukan bagi masyarakat berusia 18 tahun ke atas dengan prioritas lansia termasuk juga  tenaga pendidik aka melakukan vaksinasi tahap tiga ini .

Menanggapi adanya vaksinasi booster  yang merupakan vaksinasi tahap ke tiga , Suherman , praktisi pendidikan Sumsel mengatakan , untuk vaksinasi booster ini , dapat dilakukan jika vaksinasi tahap 1 dan tahap 2 sudah rampung 90 persen  tentunya perlu koordinasi antara pemprov Sumsel dengan dinas pendidikan di kabupaten kota , untuk pendataaan serta sosialisasi agar dapat lanjut menerima vaksinasi booster

Pemerintah merilis pelaksanaan vaksinasi booster bagi sasaran lansia, yang dilaksanakan secara serentak di seluruh kabupaten,kota,  sementara sasaran non-lansia dilaksanakan di kabupaten,kota yang sudah mencapai cakupan dosis 1 minimal 70 persen dan cakupan dosis 1 lansia minimal 60 persen.

minyak apun ganapathi

Komentar Facebook

You might also like

Loading...