Anne Avantie Harap Pasar Tiban Dapat Menginspirasi Umkm Di Palembang

Pasar tiban yang bertajuk persembahan karya dan cinta anne avantie bertempat di Palembang Icon Mall . Pasar tiban akan berlangsung dari tanggal 22 hingga 1 Desember 2019. Anne berharap dengan adanya pasar Tiban ini bisa menginspirasi UMKM yang ada di kota Palembang.

Pasar Tiban yang diadakan Anne Avantie salah satu perancang busana ternama di Indonesia merupakan pameran yang menjadi salah satu kontribusi Anne Avantie untuk menampilkan rasa cintanya terhadap negeri ini. Pasar tiban di kota Palembang tepatnya di Palembang Icon Mall, merupakan dalam rangka road show 30 tahun Anne Avanti dan Palembang merupakan kota yang ke 30.

Dihadiri dan dibuka secara resmi oleh ibu Febrita Lustia Herman Deru selaku ketua Dekranasda Sumsel, dan juga dihadiri ibu-ibu Tp-Pkk Se-Sumsel. Dalam gelaran ini menampilkan karya-karya dari Anne Avantie .
Anne Avantie mengatakan, dirinya berharap bisa menginspirasi umkm yang ada di kota Palembang

minyak apun ganapathi

Komentar Facebook

You might also like

Loading...