Halal Bihalal Pemkot Palembang Harnojoyo Sampaikan Rasa Terima Kasih Dan Permohonan Maaf

Setelah beberapa tahun belakang tidak terlaksana, di tahun ini pemerintah kota Palembang kembali bisa mengadakan halal bihalal dalam rangka hari raya Idul Fitri 1444 Hijriah, bertempat di rumah dinas walikota Palembang, jalan Tasik pada rabu 3 Mei 2023. Halal bihalal dilaksanakan walikota Palembang bersama dengan seluruh jajaran OPD, asn maupun non ASN di ruang lingkup pemerintahan kota Palembang.

Harnojoyo mengatakan, dengan momentum hari raya Idul Fitri, seluruh pegawai ASN maupun non ASN pemkot Palembang bisa kembali Fitri, untuk kembali menyongsong tugas melayani masyarakat kota Palembang.

Selain itu di tahun terakhir jabatan sebagai walikota dan wakil walikota Palembang, menyampaikan permohonan maaf kepada masyarakat kota Palembang, jika selama masa jabatan ada kekhilafan ataupun da yang belum terselesaikan. Harnojoyo dan Fitrianti Agustinda juga berterima kasih kepada semua pihak yang telah bersama membangun kota Palembang menuju Palembang Emas Darussalam.

minyak apun ganapathi

Komentar Facebook

You might also like

Loading...